Evaluasi Tingkat Keamanan Informasi Menggunakan Standar ISO/IEC 27001 dengan Framework Indeks KAMI 4.2 pada PT Mitra Cipta Sarana

Aprilyanto, Andy (2024) Evaluasi Tingkat Keamanan Informasi Menggunakan Standar ISO/IEC 27001 dengan Framework Indeks KAMI 4.2 pada PT Mitra Cipta Sarana. Bachelor Thesis thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_I.pdf

Download (516kB)
[img] PDF
BAB_II.pdf

Download (754kB)
[img] PDF
BAB_III.pdf

Download (731kB)
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (903kB)
[img] PDF
BAB_V.pdf

Download (333kB)
[img] PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (559kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Sistem keamanan informasi melindungi data-data penting dari risiko-risiko yang dapat merugikan sebuah perusahaan. PT Mitra Cipta Sarana menggunakan server untuk menyimpan data yang cukup besar. Namun, perusahaan belum pernah mengevaluasi sistem keamanan informasi selama 28 tahun berdiri sehingga lebih rentan terhadap serangan siber, pencurian data, dan penyalahgunaan informasi. Kehilangan data finansial dan vital perusahaan dapat menghambat operasional dan merusak kepercayaan pelanggan. Kurangnya kesadaran dan pengetahuan tentang keamanan sistem informasi meningkatkan risiko-risiko lain yang berdampak buruk bagi perusahaan. Oleh karena itu, penelitian ini mengevaluasi tingkat keamanan informasi pada PT Mitra Cipta Sarana. Dalam penelitian ini, teknik audit yang diterapkan adalah teknik analisis Gallegos. Empat tahap yang dilakukan meliputi perencanaan, pekerjaan lapangan, pelaporan, dan tindak lanjut. Pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara dan diskusi kelompok. Data yang dikumpulkan diolah menggunakan framework Indeks KAMI 4.2 untuk mengetahui tingkat kematangan sistem. Setelah hasil didapatkan, rekomendasi dibuat berdasarkan ISO/IEC 27001:2013 sebagai acuan. Evaluasi sistem keamanan informasi pada PT Mitra Cipta Sarana menggunakan Indeks KAMI 4.2 menunjukkan bahwa perusahaan termasuk dalam kategori "Tinggi" dengan skor 25 pada Kategori I: Sistem Elektronik. Penilaian terhadap lima area Indeks KAMI 4.2 menunjukkan kategori "Pemenuhan Kerangka Kerja Dasar" dengan skor 446 dari 645. Tingkat kematangan perusahaan bervariasi, mulai dari Tingkat Kematangan III+ di Tata Kelola hingga Tingkat Kematangan I+ di Pengelolaan Risiko. Rekomendasi perbaikan berdasarkan klausul ISO 27001:2013 disediakan untuk meningkatkan keamanan informasi perusahaan secara signifikan dan konsisten sesuai dengan standar ISO 27001:2013.

Item Type: Thesis (Bachelor Thesis)
Keywords: Indeks KAMI 4.2, ISO/IEC 27001:2013, SMKI
Subjects: ?? T70 ??
Divisions: Faculty of Engineering & Informatics > Information System
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 05 Nov 2024 08:17
Last Modified: 05 Nov 2024 08:17
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/32118

Actions (login required)

View Item View Item