Peran dan Aktivitas Business Development pada Startup Lemonivita

Elizabeth I.S, Grace (2024) Peran dan Aktivitas Business Development pada Startup Lemonivita. MBKM thesis, Universitas Multimedia Nusantara.

[img] PDF
HALAMAN_AWAL.pdf

Download (556kB)
[img] PDF
BAB_I.pdf

Download (123kB)
[img] PDF
BAB_II.pdf

Download (153kB)
[img] PDF
BAB_III.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (115kB)
[img] PDF
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (86kB)
[img] PDF
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] PDF
LEMBAR_PENGESAHAN.pdf

Download (51kB)

Abstract

Lemonivita merupakan startup business yang berbasis pada food & beverage terkhusus pada minuman yang mengedepankan kesehatan pelanggan. Sebagai sarana penjualan, Lemonivita memanfaatkan social media khususnya instagram sebagai sarana promosi sekaligus menjual produk dan sedang fokus dalam pembuatan website agar mempermudah pelanggan dalam mengetahui segala informasi dan memudahkan juga dalam pemesanan. Lemonivita memiliki tujuan utama yaitu untuk membantu para pelanggan untuk dapat menikmati minuman segar berbasis buah-buahan alami dengan gula yang sehat dan juga membantu para pelanggan yang sedang menjalankan diet atau yang sedang mengalami obesitas. selain itu dalam segi business development, lemonivita dapat terus meningkatkan pelanggan melalui platform social media. Laporan ini dibuat dengan tujuan untuk menambah wawasan bagi pembaca dalam pelaksanaan startup lemonivita oleh penulis dengan teknik pengembangan bisnis secara daring dan dilaksanakan sedemikian rupa untuk menambah wawasan serta penerapan strategi yang telah dipelajari oleh penulis selama perkuliahan yang telah diambil di Universitas Multimedia Nusantara. Dimulai dari permasalahan yang ada mengenai strategi marketing dalam pembuatan bisnis, hingga bagaimana media sosial menjadi solusi utama dalam bidang marketing hingga operasional bisnis lemonivita yang dibuat oleh penulis.

Item Type: Thesis (MBKM)
Keywords: Minuman sehat, Social media, Perkembangan. 8 Peran dan Aktivitas Business Development pada Startup Lemonivita, Grace Elizabeth, Universitas Multimedia Nusantara
Subjects: ?? HD28 ??
Divisions: Faculty of Business > Management
SWORD Depositor: Administrator UMN Library
Depositing User: Administrator UMN Library
Date Deposited: 08 Nov 2024 14:02
Last Modified: 08 Nov 2024 14:02
URI: https://kc.umn.ac.id/id/eprint/33172

Actions (login required)

View Item View Item